Aug
30
Witness, Menuju Lisensi LSP SMKN 1 Praya Tengah
Jumat, 19 Agustus 2022 lalu, LSP SMKN 1 Praya Tengah telah melaksanakan Witness dalam rangka menuju Lisensi agar SMKN 1 Praya Tengah dapat menerapkan Uji Kompetensi Siswa berbasis LSP di sekolah sekaligus jejaring di sekolah lain. Semangat yang tercurahkan dari Selengkapnya